Bisnis
Jumat, 4 Februari 2022 - 17:44 WIB

Meski Ilegal, Godaan Binary Option Tetap Bertebaran di YouTube

Meski disebut ilegal dan bermuatan judi berkedok trading, binary option hadir dalam promosi yang banyak bertebaran di media sosial.

  Oriza Vilosa   | Solopos.com

SOLOPOS.COM - Ilustrasi trading. (Freepik.com)

Solopos.com, SOLO – Seorang pria bertopi hitam muncul di sebuah film pendek bergenre komedi yang disiarkan melalui sebuah saluran YouTube. Pria itu mengoperasikan sebuah aplikasi binary option atau opsi binar yang tampilannya mirip grafik trading di smartphonennya. Tak main-main, ilustrasi bermain binary option ini tampil di durasi awal video itu.

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif